VIVA.co.id – Sebanyak 52 terpidana mati hingga kini belum dieksekusi, termasuk gembong narkoba Freddy Budiman. Jumlah tersebut setelah dikurangi 14 narapidana yang telah dieksekusi mati pada tahap I dan II.