Kebakaran di Tambora, Satu Keluarga Tewas Terpanggang

VIVA.co.id 2018-07-31

Views 2.9K

VIVA.co.id – Empat orang yang merupakan satu keluarga ditemukan tewas dalam kebakaran di kawasan Jembatan Besi, Tambora, Jakarta Barat. Kebakaran juga menghanguskan lebih dari 10 rumah warga.

Share This Video


Download

  
Report form