Obor Asian Games Sampai di Kota Aceh

KompasTV 2018-08-04

Views 39

Obor Asian Games 2018  telah sampai di Aceh, Selasa (31/7), kirab obor Asian Games 2018 dimulai dari Museum Aceh dan mengelilingi Kota Banda Aceh.



Tibanya obor asian games 2018 di Aceh menandai dimulainya kirab ke sejumlah kota di Pulau Sumatera.


Share This Video


Download

  
Report form