Sedang Asik Berjudi, Belasan Warga Ditangkap Polisi

VIVA.co.id 2018-08-18

Views 3.2K

VIVA.co.id - Aparat Kepolisian Polres Jambi menggerebek sebuah rumah di kawasan pasar Kota Jambi. Rumah yang digerebek diduga kerap dijadikan arena judi.

Share This Video


Download

  
Report form