Menilik Suksesnya Panggung Ulang Tahun ANTV

VIVA.co.id 2018-09-04

Views 478

VIVA.co.id - Puncak peringatan HUT ANTV ke-22 yang berlangsung di Candi Prambanan, Minggu malam 22 Maret 2015, disambut meriah warga Jawa Tengah dan Yogyakarta. Drama musikal yang mengangkat kisah perjuangan cinta Bandung Bondowoso dan Roro Jonggrang yang menampilkan perpaduan antara artis Indonesia dan artis Bollywood nampak memukai tamu dan ribuan masyarakat yang menonton di Candi Prambanan.

Share This Video


Download

  
Report form