Ini Kendala Tim DVI dalam Proses Identifikasi Korban AirAsia

VIVA.co.id 2018-09-08

Views 5

VIVA.co.id - Tim DVI masih berupaya mengidentifikasi sejumlah jenazah korban pesawat AirAsia QZ8501 yang masih berada di RS Bhayangkara Surabaya. Dalam dua hari ini, Tim DVI belum dapat mengidentifikasi jenazah dikarenakan kondisi jenazah yang sudah tidak utuh lagi.

Share This Video


Download

  
Report form