Tak hanya beras yang impor, Indonesia juga masih mengimpor buah. Namun, volume penjualan buah impor mulai turun seiring dengan keinginan masyarakat untuk mendapat buah berkualitas lebih baik.
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat impor konsumsi pada bulan Agustus turun. Dibanding bulan Juli laluĀ Impor konsumsi turun 7,9 persen menjadi 16,8 persen milar Dollar Amerika Serikat.
Beberapa komoditas yang mengalami penurunan signifikan adalah buah impor apel dan pir.