Indonesia Siapkan 18 Atlet Lawn Bowls

KompasTV 2018-09-22

Views 60

Indonesia menyiapkan sebanyak 18 atlet terdiri dari 9 putra dan 9 putri yang akan berlaga di Cabang Olahraga Lawn Bowls pada Asian Para Games Oktober mendatang.



Delapan kelas yang dipertandingkan dibagi berdasarkan tingkat disabilitas atlet, nantinya akan ada 6 negara berlaga di Asian Para Games Korea, Jepang, Singapura, Malaysia, Hong Kong dan Indonesia.


Share This Video


Download

  
Report form