Lucunya Lee Jong Suk saat Salah Main Piano

VIVA.co.id 2018-11-05

Views 12

VIVA – Aktor papan atas Korea Selatan, Lee Jong Suk untuk pertama kali menyapa penggemar di Indonesia lewat tour fan meeting Crank Up di The Hall Kasablanka, Jakarta Selatan, Sabtu malam, 3 November 2018. Selama dua jam, selain talkshow dan bermain game bersama sembilan fans beruntung, Lee Jong Suk juga menunjukkan kebolehannya bermain piano. Aktor 30 tahun tersebut memainkan salah satu soundtrack serial While You Were Sleeping yang dinyanyikannya berjudul Do You Know.


Share This Video


Download

  
Report form