Kisah pasangan yang kenal dari media sosial, rupanya si pria seorang pengusaha kaya - TomoNews

TomoNews Indonesia 2019-01-14

Views 15

HANOI / VIETNAM — Dilansir dari Worldofbuzz, seorang wanita asal Vietnam bernama Nguyen Van Anh berbagi kisah tentang ia dan suaminya yang ia kenal lewat media sosial. Meskipun memiliki perbedaan waktu dan jarak karena Dang Tuang bekerja dan tinggal di Rusia, mereka menjadi sepasang kekasih setelah 6 bulan mengenal secara online

Van Anh ikut ke Rusia bersama Dang Tuan untuk mempersiapkan pernikahannya, dan dari situ diketahui rupanya Dang Tuan adalah pengusaha kaya raya yang memiliki posisi tinggi di sebuah perusahaan fashion.

SUMBER: https://www.worldofbuzz.com/woman-marries-online-bf-against-parents-will-later-finds-out-hes-a-rich-businessman/

Share This Video


Download

  
Report form