Jokowi: Pembebasan Abu Bakar Ba’asyir Bersyarat

KompasTV 2019-01-22

Views 1.8K

Presiden Joko Widodo menegaskan rencana pembebasan Abu Bakar Ba’asyir akan dilakukan dengan mekanisme bebas bersyarat. Jokowi menyatakan ada mekanisme hukum yang harus dilalui dan syarat yang harus dipenuhi. Ia menyebut hal dasar yang harus dipenuhi, yaitu setia pada NKRI dan Pancasila.


Share This Video


Download

  
Report form