Fadli Zon: Tahun 2009 Mega-Prabowo Pakai Konsultan Asing, Sekarang Tidak Lagi

KompasTV 2019-02-07

Views 480

Wakil Ketua Umum Gerindra Fadli Zon mengakui Prabowo Subianto pernah menggunakan jasa konsultan asing pada pilpres 2009. Saat itu, Prabowo menjadi Cawapres Megawati Soekarno Putri.



Namun pada pilpres kali ini, Fadli menegaskan Prabowo-Sandi tidak menggunakan jasa konsultan asing.


Share This Video


Download

  
Report form