Persib Latihan Keras Jelang Lawan Ajax

Metrotvnews.com 2019-03-16

Views 0

Metrotvnews.com, Cimahi: Jelang laga melawan Ajax Amsterdam yang akan berlangsung Rabu (14/5/2014) di stadion Si Jalak Harupat, tim berjuluk Maung Bandung menggelar latihan keras di lapangan Pusdikpom kota Cimahi, Jawa Barat, Selasa (13/5/2014). Arsitek Persib Bandung Djajang Nurdjaman optimis dapat memenangkan pertandingan dan memasang strategi menyerang.

Share This Video


Download

  
Report form