Buronan Korupsi Bank Riau Rp1,2 M Ditangkap

Metrotvnews.com 2019-03-16

Views 3

Metrotvnews.com, Riau: Buron selama dua tahun, akhirnya tersangka korupsi kredit dengan agunan fiktif Bank Riau Kepri cabang Batam berhasil dibekuk Rabu (2/7/2014). Vali Kartini, penerima kredit senilai Rp1,2 miliar ini dibekuk di sebuah pusat perbelanjaan di kawasan Jakarta Pusat pada Rabu (25/6/2014) malam.

Share This Video


Download

  
Report form