BBM Langka, SPBU di Jeneponto Tutup Lebih Awal

Metrotvnews.com 2019-03-16

Views 3

Metrotvnews.com, Jeneponto: Sejak pemerintah resmi mengumumkan penurunan harga BBM sejumlah SPBU di Jeneponto, Sulawesi Selatan, sudah beberapa hari terakhir ini mengalami kelangkaan akibat tidak adanya pasokan dari depo Pertamina Makassar, Rabu (21/1/2015). Pihak SPBU terpaksa tutup lebih awal akibat kehabisan stok BBM.

Share This Video


Download

  
Report form