360: Melodi Toleransi

Metrotvnews.com 2019-03-16

Views 1

Sebuah kelompok paduan suara asal Palestina datang ke Indonesia untuk mengumandangkan pesan damai, melalui nyanyian pujian berbahasa Arab yang terbalut alunan musik Qasidah. Paduan suara beranggotakan umat kristiani Palestina, walaupun minoritas mereka mampu membuktikan toleransi sebagai kunci dari perbedaan.

Video selengkapnya kunjungi: http://video.metrotvnews.com/360/videos

Share This Video


Download

  
Report form