Hingga kini telah terjadi 104 gempa susulan di Nusa Tenggara Barat. Kepala bidang info Gempa dan Tsunami BMKG Daryono mengatakan gempa tersebut terjadi karena adanya Sesar Naik Flores (Flores Back Arc Thrust). BMKG butuh waktu untuk menganalisis kapan gempa susulan akan berhenti.
Untuk melihat video-video menarik lainnya kunjungi: https://video.medcom.id/