Ucapan Duka Cita Sandi Untuk Ibunda Ustaz Abdul Somad

VIVA.co.id 2019-03-19

Views 23

VIVA – Ibu dari Ustaz Abdul Somad, Rohana, meninggal dunia di Kota Pekanbaru, Provinsi Riau Senin (18/3/2019) dini hari. Kabar duka tersebut pun telah ramai dibagikan di media sosial. Netizen pun turut berduka dengan kepulangan Rohana. Cawapres nomor urut 02 pun memberikan ucapan belasungkawa terhadap Rohana.


Share This Video


Download

  
Report form