Ngobrol Bareng The Dangdut Cowboys, Band Dangdut Asal Amerika!

jagodangdut 2019-03-25

Views 3

JagoDangdut –  Penampilan biduan dangdut Indonesia Fitri Carlina dan band dangdut asal Amerika Serikat The Dangdut Cowboys sukses. Bukan hanya kemeriahan yang diberikan tetapi juga edukasi tentang musik dangdut yang mereka tunjukkan. Fitri Carlina mengaku bangga dirinya sempat berkolaborasi dengan satu-satunya band dangdut di Amerika yang mempunyai gelar PhD. ( Gobang Mahardika )

Share This Video


Download

  
Report form