Lagi, Prabowo Serang Lembaga Survei

Metrotvnews.com 2019-03-26

Views 8

Saat menggelar kampanye terbuka di Makassar, calon presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto kembali menuding lembaga survei banyak berbohong dan menjadi ajang pencitraan. Pernyataan Jokowi ini pun memicu kontroversi. Pihak penyelenggara survei balik menyebut Prabowo tengah curhat karena pernah dibohongi oleh lembaga survei di pilpres 2014 lalu.

Share This Video


Download

  
Report form