Polisi Tangkap Penyebar Video Ancaman Terhadap Presiden

KompasTV 2019-05-16

Views 16

Penyidik Polda Metro Jaya menangkap dua orang perempuan yang merekam dan menyebarkan video ancaman terhadap Presiden Joko Widodo oleh seorang pria video itu dibuat saat mereka berunjuk rasa di depan kantor Bawaslu, Jakarta Pusat beberapa waktu lalu.



Polisi menangkap R di kediamannya di wilayah Kramatdjati Jakarta Timur.



#PoldaMetroJaya #PembuatVideoAncaman #JokoWidodo


Share This Video


Download

  
Report form