TKN Tantang BPN Adu Data di KPU

medcom.id 2019-05-16

Views 23

Tim Kampanye Nasional (TKN) Joko Widodo-Ma'ruf Amin menantang Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo Subianto-Sandiaga Uno menunjukkan bukti kecurangan dalam Pilpres 2019. BPN diminta memaparkan data itu saat rapat pleno rekapitulasi suara di Komisi Pemilihan Umum (KPU) pada 20 - 22 Mei 2019. MI/ Mohamad irfan Antara Foto/ Sigid Kurniawan

Share This Video


Download

  
Report form