Kepolisian Polda Metro Jaya amankan ambulans berlogo Partai Gerindra. Ambulans ditahan saat terjadi kericuhan di Petamburan, Jakarta. Di dalam mobil ditemukan batu dan uang 6 juta rupiah.
Kendaraan bernopol B 9686 PCF kini terpakir di depan Subdit Intelkam Polda Metro Jaya. Kepolisian masih melakukan pemeriksaan intensif terhadap 3 orang yang diduga membawa mobil tersebut