Jembatan Ambruk, Jalur Trans Sulawesi Putus

KompasTV 2019-06-08

Views 1

Kejadian ini memutus akses jalan Sulawesi Tengah dan Sulawesi Tenggara.



Jembatan yang ambruk berada di atas sungai Dampala, Morowali, Sulawesi Tengah.



Sebelum peristiwa terjadi, wilayah Morowali diguyur hujan deras selama tiga hari.



Jembatan ini juga menghubungkan ibu kota kabupaten Morowali dengan kawasan industri Indonesia Morowali Industrial Park.


Share This Video


Download

  
Report form