Sopir Ojek Online Ini Nekat Nyaleg

Metrotvnews.com 2019-07-16

Views 0

Bermodal nekat, seorang pengemudi ojek online di Semarang, Jawa Tengah memberanikan diri maju sebagai calon anggota legislatif tingkat provinsi. Ia pun memanfaatkan profesi sebagai tukang ojek online untuk berkampanye.
\r\n

Share This Video


Download

  
Report form