PB PASI Fokus Persiapan SEA Games dan Olimpiade

Metrotvnews.com 2019-07-16

Views 1

Pengurus Besar Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PB PASI) terus menggembleng atletnya dan mengirim ke berbagai kejuaraan internasional. Selain persiapan SEA Games 2019, atlet juga difokuskan ke kejuaraan dunia dan tahap kualifikasi Olimpiade Tokyo 2020.

Share This Video


Download

  
Report form