Konten Khilafah Ditemukan di Buku Pelajaran, Ini Penjelasan Kemenag

Metrotvnews.com 2019-07-29

Views 22

Jagat media sosial kembali diramaikan dengan adanya konten khilafah dalam buku pelajaran fikih untuk jenjang Madrasah Aliyah. Hal ini pun mendapat perhatian dari warganet dan dianggap meresahkan. Sementara Kementerian Agama memastikan buku tersebut merupakan edaran lama dan telah ditarik dari peredaran sejak tahun 2017 lalu. 
Konten Khilafah Ditemukan di Buku Pelajaran, Ini Penjelasan Kemenag

Share This Video


Download

  
Report form