Jemaah haji Indonesia telah bergerak dari maktab di Mina menuju Jamarat untuk melontar jumrah di Hari Tasyrik kedua. Sebagian jemaah haji memilih melontar jumrah pada malam hari untuk menghindari kepadatan dan cuaca panas.
Sebagian Jemaah Haji Pilih Lontar Jumrah pada Malam Hari