Polisi menetapkan Tri Susanti sebagai tersangka kasus rasisme terkait aksi di asrama mahasiswa Papua di Surabaya, Jawa Timur. Tri Susanti merupakan koordinator lapangan yang mendatangi asrama mahasiswa Papua.
Tri Susanti Jadi Tersangka Rasisme di Asrama Mahasiswa Papua