Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja atau kunker ke sejumlah daerah di Jawa Tengah, awal pekan ini. Sebelum meninjau lokasi bencana gempa di Banjarnegara, Jokowi menyempatkan diri berkunjung ke pabrik rambut palsu (wig) di Purbalingga. Ada apa?