Asian Para Games, Begini Tampilan Bus Transjakarta untuk Difabel

Bisniscom 2019-09-02

Views 2.5K

Transjakarta mendukung penyelenggaraan Asian Para Games 2018 dengan menyediakan sekitar 270 unit bus yang ramah untuk penyandang disabilitas. Ingin melihat tampilan bus Transjakarta untuk difabel? Yuk tonton ulasan berikut ini.

Share This Video


Download

  
Report form