John Wick: Chapter 2, Film Aksi Keanu Reeves

Tribunnewswiki 2019-09-30

Views 1

TRIBUN-VIDEO.COM - 'John Wick: Chapter 2' merupakan sekuel kedua dari John Wick.

Film ini rilis di Indonesia pada 8 Februari 2017.

Film kedua ini disutradarai oleh Chad Stahelski.

Berdurasi selama 122 menit, 'John Wick: Chapter 2' dibintangi oleh Keanu Reeves, Riccardo Scamarcio, Ian McShane, dan masih banyak lagi.

Film naungan studio Summit Entertainment ini naskahnya ditulis oleh Derek Kolstad.

Situs IMDb memberikan penilaian sebanyak 7.5 dari 10.

Situs Rotten Tomatoes memberikan skor sebanyak 89%.

Selama perilisannya di seluruh dunia, 'John Wick: Chapter 2' mendapatkan hasil lebih dari 170 juta dolar Amerika.

Untuk penayangan domestiknya, 'John Wick: Chapter 2' meraup lebih dari 90 juta dolar Amerika.

Proses produksinya sendiri diperkirakan menghabiskan dana sebanyak 40 juta dolar Amerika.

Share This Video


Download

  
Report form