TRIBUN-VIDEO.COM - Paulo Oktavianus Sitanggang atau Paulo Sitanggang adalah seorang pesepak bola profesional asal Indonesia.
Saat ini Paulo Sitanggang bermain untuk klub asal Indonesia, Barito Putera.
Paulo Sitanggang lahir di Deli Serdang, Sumatera Utara, Indonesia, 17 Oktober 1995.
BACA SELENGKAPNYA: https://www.tribunnewswiki.com/2019/09/17/paulo-sitanggang
Orang tua dari Paulo Sitanggang adalah Maringan Sitanggang dan Eviana Silalahi.
Paulo Sitanggang adalah anak kedua dari empat bersaudara.
Posisi pemain bertinggi 172 cm itu adalah gelandang tengah.