Mohammad Ahsan Dihantui Cedera Jelang Denmark Open 2019

Suaradotcom 2019-10-07

Views 8.4K

Artikel Selengkapnya: https://www.suara.com/sport/2019/10/07/150739/jelang-denmark-open-2019-mohammad-ahsan-masih-dihantui-cedera

 Pebulutangkis spesialis ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan masih dibekap cedera betis jelang keikutsertaannya di Denmark Open 2019 pada 15-20 Oktober mendatang.
Partner dari Hendra Setiawan itu mengaku masih sedikit merasakan ketidaknyamanan pada otot betis sebelah kanan, disamping kondisi cedera betis sebelah kiri sudah berangsur pulih. Selengkapnya dalam video ini.

#DenmarkOpen2019 #MohammadAhsan


Video Editor: Fatikha Rizky Asteria N
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Share This Video


Download

  
Report form