Bedah Editorial MI: Kerja Cepat Kabinet Baru

Metrotvnews.com 2019-10-23

Views 30

Presiden Joko Widodo akan mengumumkan nama-nama menteri di pemerintahan periode keduanya hari ini, Rabu (23/10/2019). Bila melihat sosok-sosok yang datang ke Istana dalam dua hari terakhir, banyak muka baru, tapi muka-muka lama masih tampak dominan. Banyak yang masih berusia muda, tapi yang sudah sepuh pun tak kalah banyak. Makna dari komposisi baru-lama atau muda-tua itu bisa bermacam-macam, tergantung bagaimana publik menafsirkannya. Efektif atau tidaknya, tergantung bagaimana Presiden dapat menempatkan orang-orang yang kemarin kompak mendatangi istana dengan berkemeja putih itu sesuai dengan kapasitas dan kapabilitas mereka.
Bedah Editorial MI: Kerja Cepat Kabinet Baru

Share This Video


Download

  
Report form