IHSG dan Rupiah Kompak Melemah

Metrotvnews.com 2019-11-01

Views 6

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dan nilai tukar rupiah kompak melemah. Pelemahan terjadi hampir di seluruh sektor saham di dalam negeri. Rilis data inflasi yang dikeluarkan BPS tampaknya belum mampu mendorong perdagangan saham hari ini.


IHSG dan Rupiah Kompak Melemah

Share This Video


Download

  
Report form