Pasca Gerebek Pabrik Narkoba Pil PCC, Tiga Orang Ditahan

VIVA.co.id 2019-11-27

Views 17.7K

VIVA – Tim Badan Narkotika Nasional atau BNN bersama Direktorat Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri membongkar pabrik yang memproduksi ribuan pil PCC. Pabrik yang berada di Tasikmalaya tersebut menyamarkan aksinya dengan pabrik membuat sumpit. Dari penggerebekan tersebut, tiga orang diamankan yakni pemilik dan pegawai.


Share This Video


Download

  
Report form