Kontingen Indonesia Kenakan 12 Pakaian Adat di Pembukaan SEA Games Filipina

Metrotvnews.com 2019-11-30

Views 3

Acara pembukaan SEA Games 2019 sudah dimulai di Philippine Arena, Sabtu (30/11). Kontingen Indonesia akan memakai 12 pakaian adat dari berbagai daerah di Indonesia pada upacara pembukaan ini.


Kontingen Indonesia Kenakan 12 Pakaian Adat di Pembukaan SEA Games Filipina

Share This Video


Download

  
Report form