Polisi melakukan olah TKP kecelakaan beruntun yang terjadi di Desa Sentul, Kecamatan Purwodadi, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur. Hingga saat ini pihak kepolisian masih mendalami penyebab pasti kecelakaan.
Polisi Olah TKP Kecelakaan Beruntun di Pasuruan