Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo menghadiri kegiatan tutup tanam padi di lahan pasang surut, Desa Karang Baru, Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan. Syahrul menyatakan akan mendorong Sumsel menjadi sumber ekspor beras di Indonesia.
Mentan Dorong Sumsel Jadi Sumber Ekspor Beras