27 Warga Gunungkidul Positif Terjangkit Anthrax

Metrotvnews.com 2020-01-16

Views 20

Bakteri anthrax yang mewabah di sejumlah wilayah di Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, mulai menjangkit ke manusia. Sebanyak 27 orang warga Gunungkidul dinyatakan positif terjangkit bakteri anthrax.
27 Warga Gunungkidul Positif Terjangkit Anthrax

Share This Video


Download

  
Report form