Kronologi Batalnya Formula E Melintas di Monas

Metrotvnews.com 2020-02-08

Views 77

Karena tidak mengantongi izin dari Kementerian Sekretariat Negara, perhelatan balap mobil listrik atau Formula E 2020 yang rencananya akan digelar di kawasan Monas, Jakarta Pusat, batal diselenggarakan. Alhasil, Pemprov DKI Jakarta harus mencari lokasi baru yang pantas dan tepat. 


Kronologi Batalnya Formula E Melintas di Monas

Share This Video


Download

  
Report form