Sumatera Utara 'Dikepung' #SaveBabi

VIVA.co.id 2020-02-10

Views 5

VIVA – Ribuan massa pendukung #SaveBabi mengadakan aksi unjuk rasa di depan kantor DRPD Sumatera Utara pada Senin, 10 Februari 2020. Massa adalah peternak babi, pengusaha kuliner babi, konsumen makanan babi dari berbagai daerah di Sumut. Mereka menggaungkan wacana penolakan pemusnahan babi, dan meminta tentang kejelasan nasib ternak babi mereka.


Share This Video


Download

  
Report form