Polri Resmikan SIM Internasional Online

medcom.id 2020-02-28

Views 839

Polri resmi menerbitkan layanan daring Surat Izin Mengemudi (SIM) Internasional bagi pengemudi kendaraan bermotor. SIM Internasional ini berlaku di seluruh dunia.



SIM itu berlaku tiga tahun mulai penerbitan. Mekanisme pembuatan SIM Internasional pun semakin mudah. Prosesnya hanya tiga menit. Medcom.id/ Yona Hukmana
Polri Resmikan SIM Internasional Online

Share This Video


Download

  
Report form