Dua WNI Tidak Ikut Dievakuasi dari Kapal Diamond Princess

VIVA.co.id 2020-02-28

Views 4

VIVA – Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengatakan tidak semua WNI di Kapal Pesiar Diamond Princess dievakuasi oleh Pemerintah RI.  Dua orang WNI yang merupakan kru kapal Diamond Princess tidak ikut dievakuasi karena ingin melanjutkan pekerjaan di kapal tersebut.


Share This Video


Download

  
Report form