VIVA – Seorang remaja berusia 14 tahun menjadi otak dari kawanan begal sadis yang beraksi di jalan perimeter utara Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang Banten. Dalam aksinya, ia mengajak 3 rekannya yang umurnya lebih dewasa.