Ingatkan Soal PKI, Gatot Nurmantyo Dicopot?

VIVA.co.id 2020-09-25

Views 86

VIVA – Mantan Panglima TNI Jenderal Purnawirawan Gatot Nurmantyo melontarkan pernyataan mengejutkan. Gatot Nurmantyo menghubungkan pergantian dirinya sebagai Panglima TNI dengan perintahnya kepada jajaran TNI untuk menonton film G30S PKI.


Share This Video


Download

  
Report form