Bendungan Cikoncang Makan Korban, Kapal Penuh Turis Terbalik

VIVA.co.id 2020-10-27

Views 3

VIVA – Insiden perahu wisata terbalik di Bendungan Cikoncang memakan korban jiwa. Insiden ini tak sengaja terekam kamera pada Minggu, 25 Oktober 2020. Awalnya, perahu tersebut membawa 28 penumpang di tengah hujan lebat. Tiba-tiba perahu menabrak tunggul di tengah danau hingga terbalik sekitar pukul 13.12 WIB.


Share This Video


Download

  
Report form