Tips Aman Ajak Si Kecil Keluar Rumah Saat Pandemi Corona

VIVA.co.id 2020-11-11

Views 51

VIVA – Pertimbangkan lokasi bepergian dan hindari kerumunan. Ajak pergi ke taman atau tempat terbuka. Virus lebih rentan menyebar di tempat sempit. Biarkan anak berlarian sepuasnya karena bisa melepas penat selama ini di rumah terus. Utamakan pergi bersama orang yang tinggal bersama Anda. Pakaikan masker ke anak. Jangan lupa untuk selalu membawa masker cadangan untuk si kecil. Selalu ajarkan untuk cuci tangan secara berkala. Jika tak ada tempat cuci tangan, bawalah hand sanitizer sebagai alternatif.



#satgascovid19 #ingatpesanibu #ingatpesanibupakaimasker #ingatpesanibujagajarak #ingatpesanibucucitangan #pakaimasker #jagarak #jagajarakhindarikerumunan #cucitangan #cucitanganpakaisabun


Share This Video


Download

  
Report form