Wajah Indonesia - Indonesia Berinovasi (2)

medcom.id 2020-12-28

Views 1

Pandemi COVID-19 yang melanda Indonesia secara tidak langsung mengakselerasi transformasi digital. Kementerian Riset dan Teknologi/Badan Riset dan Inovasi Nasional (Kemenristek/BRIN) dapat menciptakan inovasi-inovasi yang berguna untuk percepatan penanggulangan COVID-19 dengan kolaborasi triple helix antara pemerintah, industri dan perguruan tinggi. #MedcomAd
Wajah Indonesia - Indonesia Berinovasi (2)

Share This Video


Download

  
Report form